cara mempercepat koneksi internet - internet yang lola merupakan hal yang sangat dibenci , ini adalah cara mengatasinya :
1. Kecepatan yang diberikan / ditawarkan ISP yang anda gunakan.
Biasanya ISP (Internet Services Provider) memberikan beberapa penawaran tentang paket internetnya dengan kecepatan dan ketentuan yang berbeda satu sama lainnya. Pilihlah yang sesuai dengan kebutuhan anda. Saat ini provider yang menawarkan ISP dengan kecepatan HSDPA sudah banyak mulai dari Simpati, XL, Indosat, 3 (Tree), Axis.
Apa yang perlu anda optimasi dari ISP ini
a. Pilih jaringan operator yang paling bagus ditempat anda minimal jaringan 3G, HSDPA atau HSPA+
b. Gunakan penguta sinyal untuk kesetabilan sinyal anda terutama untuk daerah pelosok, gunakan antena yagi, atau penguat sinyal lainya yang anda bisa dapatkan di toko modem
c. Bila perlu atur DNS Servernya
2. Jenis dari koneksi internet yang anda gunakan
Perlu diketahui bahwa banyak cara agar kita dapat terhubung (terkoneksi) dengan internet, berikut ini adalah beberapa jenis koneksi yang biasa dipakai di Indonesia secara umum :
Dial Up : melalui sambungan kabel telephone rumah dengan modem biasa
ADSL : melalui sambungan kabel telephone rumah dengan modem ADSL, jenis koneksi ini lebih cepat dari Dial Up
GPRS : melalui modem Handphone atau mobile modem atau modem GSM atau CDMA, tidak begitu cepat dibandingkan dengan ADSL Modem namun saat ini sudah dikembangkan kejaringan HSPA+ yang jauh lebih cepat dibanding ADSL Modem.
Wireless: melalui Jaringan Wireless yang disediakan ISP, koneksi ini lebih cepat dari ADSL Modem tergantung dari berapa kecepatan yang diberikan ISP dan kemampuan perangkat wireless anda menangkap sinyal
selain itu juga ada cara lain untuk cara mempercepat koneksi internet
Pergi ke HARDWARE tab-> Device Manager-> Sekarang anda akan melihat jendela Device manager
Lalu pergi ke Port-> Communication Port ( klik dua kali untuk membukanya )
Setelah terbuka anda dapat melihat Komunikasi properti Port.
Selanjutnya kita haru membuka Port Setting - dan sekarang tingkatkan "Bits per second" untuk 128000 dan "" Flow control " rubah menjadi Hardware ..
2. Ketik coding ini di notepad dan simpan sebagai. Reg dan kemudian jalankan file ini .... ini akan meningkatkan kecepatan internet anda ketika surfing dan mempercepat kecepatan download .....
REGEDIT4
[HKEY_LOCAL_ MACHINE\SYSTEM\ CurrentContro
lSet\Servic es\Tcpip\Parameters ]
“SackOpts”=dword: 00000001
“TcpWindowSize” =dword:0005ae4c
“Tcp1323Opts” =dword:00000003
“DefaultTTL” =dword:00000040
“EnablePMTUBHDetect “=dword:00000000
“EnablePMTUDiscover y”=dword: 00000001
“GlobalMaxTcpWindow Size”=dword: 0005ae4c
3. Jendela cadangan bandwith 20%,
untuk unreserve, ikuti langkah-langkah berikut:
a) Klik Start
b) Jalankan: "gpedit. msc "
c) pergi ke :> Local Computer Policy
----> Computer Configuration
----> Administrative Templates
----> Network-> QOS Packet Scheduler
----> Limit Reservable Bandwidth
d) Klik dua kali pada bandwidth Limit Reservable
e) Pilih Enable
f) Perubahan 20% menjadi 0%
g) Klik Apply